testimonial
Apa Kata Mereka Tentang PKU
PKU MUI DKI Jakarta ibarat mesin pencetak generasi ulama di masa depan dan diharapkan dapat menyiapkan calon Mufti
KH. Auza'i Mahfudz
Sekretaris Umum MUI DKI Jakarta
Animo peserta PKU MUI DKI Jakarta terus meningkat, ke depan Pemprov DKI akan berupaya menaikan kuota beasiswanya
H. Aceng Zaini, S.Ag., M.H.
Plt. Kepala Biro Dikmental DKI Jakarta
Masyarakat jangan ragu menyalurkan ZIS melalui Baznas, karena dana ZIS terbukti memberikan dampak pencerdasan bagi bangsa, di antaranya kepada para mahasiswa PKU MUI DKI Jakarta
Dr. Ahmad H. Abu Bakar
Ketua Baznas Provinsi Daerah Khusus Jakarta
Saya dan termasuk KH. M. Cholil Nafis, Lc., MA., Ph.D. dulu sama-sama awal ke Jakarta belajar dan mengikuti program PKU MUI DKI Jakarta
Prof. Dr. KH. Asrorun Ni'am Sholeh, MA
Ketua MUI Pusat Bidang Fatwa
Majelis Ulama Provinsi DKI Jakarta